Selasa, 22 Mei 2012
Senyum 3
Bila senyum kita tempatkan dalam konteks cinta, dan senyum bersimbiosis lengkap dengan seseorang yang kita cintai, senyum itu bisa bermakna sangat mendalam dan hanya kitalah satu-satunya yang memahami arti senyuman itu. Senyum punya rahasianya di sini. Asalkan jangan senyum-senyum sendiri saja….Senyum dalam jenisnya yang berdialektika bisa jadi hanya dimengerti oleh dua insan yang saling mencintai. Bila sampai pada titik ini, senyum bisa berarti banyak hal. Senyum bisa berarti semua kebersamaan dalam hari-hari yang dijalani. Senyum bisa berarti kehidupan lalu, kini, dan nanti kedua insan tadi. Apa yang lebih indah selain memecahkan “rahasia” kehidupan bersama orang yang kita cintai?
Secret Smile
oleh Semisonic
Nobody knows it but you've got a secret smile
And you use it only for me
Nobody knows it but you've got a secret smile
And you use it only for me
So use it and prove it
Remove this whirling sadness
I'm losing I'm bluesing
But you can't save me from madness
Nobody knows it but you've got a secret smile
And you use it only for me
Nobody knows it but you've got a secret smile
And you use it only for me
So save me I'm waiting
I'm needing, hear me pleading
And soothe me, improve me
I'm grieving, I'm barely believing it now, now
When you are flying around and around the world
And I'm lying a lonely
I know there's something sacred and free reserved
And received by me only
Langganan:
Posting Komentar (Atom)
Menulis Lagi, Berjuang Lagi
Di akhir tahun mencoba lagi menulis rutin di blog ini setelah sekitar enam tahun tidak menulis di sini, bahkan juga jarang sekali mengunjung...
-
Baru-baru ini kita dikejutkan kembali oleh peristiwa penghinaan terhadap Nabi Muhammad SAW. Set e lah penyebaran film Fitna tahun lalu, kal...
-
Untuk seorang sahabat lama di hati dan bukan dalam kehidupan nyata.... Entah mengapa aku sangat merindukanmu sekarang. "Urgency of now...
-
Membicarakan “nyala api”, entah mengapa saya jadi ingat dengan lagu the Doors, “Light My Fire”. Mungkin makna lagu ini tidak ada hubungan la...
Tidak ada komentar:
Posting Komentar