Kamis, 10 Februari 2011
Menubuh Awal Segalanya
Tubuh melawan wajah,
Inkonsistensi
Tubuh menabur kebencian,
Sapaan hampa
Tubuh terjerat stigma,
Standar ganda
Tubuh terhegemoni kuasa
Identitas
Tubuh terdistorsi bahasa,
Bahaya laten
Tubuh menabuh cinta,
Damai
Tubuh meruang sayang,
Puisi kehidupan
Tubuh merajut perbedaan,
Indah
Tubuh mengait santun tubuh yang lain
Tubuh mengarungi lautan keberagaman
Bahasa yang mendiskursif kesudian tindakan
Wajah yang tersenyum
Wajah yang berharap walau tipis saja
Kita hari-hari belakangan ini
Langganan:
Posting Komentar (Atom)
Menulis Lagi, Berjuang Lagi
Di akhir tahun mencoba lagi menulis rutin di blog ini setelah sekitar enam tahun tidak menulis di sini, bahkan juga jarang sekali mengunjung...
-
Baru-baru ini kita dikejutkan kembali oleh peristiwa penghinaan terhadap Nabi Muhammad SAW. Set e lah penyebaran film Fitna tahun lalu, kal...
-
Untuk seorang sahabat lama di hati dan bukan dalam kehidupan nyata.... Entah mengapa aku sangat merindukanmu sekarang. "Urgency of now&...
-
Membicarakan “nyala api”, entah mengapa saya jadi ingat dengan lagu the Doors, “Light My Fire”. Mungkin makna lagu ini tidak ada hubungan la...
Tidak ada komentar:
Posting Komentar