Ketukan pelan satu dua tak juga menyimpulkan
Apakah dia penyembuh atau pembuat luka
Apakah berkas sinar menembus ruang dalam sembilan tipe atau tak terklasifikasi
Tarian bayangan pohon yang menghempas dan terputus tak juga menyadarkannya terik telah menjelang
Mengapa dia selalu saja membicarakan neraka dan surga
Mengapa terus bersikukuh sentuhan kemanusiaan tak mungkin dijalankan
Kita terus saja membajak energi diri
Menghantamkan hampa pada masing-masing
Lupa melangkah pada kesempatan pertama
Refleksi dari kejauhan tak memberikan informasi apa pun
Tahu-tahu waktu telah melangkahi kita
Minggu, 22 Mei 2011
Langganan:
Posting Komentar (Atom)
Menulis Lagi, Berjuang Lagi
Di akhir tahun mencoba lagi menulis rutin di blog ini setelah sekitar enam tahun tidak menulis di sini, bahkan juga jarang sekali mengunjung...
-
Baru-baru ini kita dikejutkan kembali oleh peristiwa penghinaan terhadap Nabi Muhammad SAW. Set e lah penyebaran film Fitna tahun lalu, kal...
-
Untuk seorang sahabat lama di hati dan bukan dalam kehidupan nyata.... Entah mengapa aku sangat merindukanmu sekarang. "Urgency of now...
-
Membicarakan “nyala api”, entah mengapa saya jadi ingat dengan lagu the Doors, “Light My Fire”. Mungkin makna lagu ini tidak ada hubungan la...
Tidak ada komentar:
Posting Komentar